Putus cinta pastinya meninggalkan bekas yang sangat menyakitkan, terkadang kita menangis berhari-hari, lesu bahkan tak ada gairah hidup. Orang-orang yang putus cinta biasanya sulit untuk move on .
Melupakan mantan bukanlah perkara mudah, terlebih perasaan sayang yang masih ada pastinya sulit untuk menghilangkannya.
Bacalah doa ini disaat anda sedang galau maupun sedih karena terkadang rasa sayang kepada mantan yang tak kunjung hilang
inilah doa melupakan mantan terdapat
Artinya : Allah menghapus apa yang Dia kehendaki dan menetapkan apa yang Dia kehendaki dan disisinyalah terdapat ummul kitab.
Semoga langkah-langkah dan doa ini dapat membantu Anda yang mana ini merupakan usaha yang perlu Anda lakukan, untuk menyembuhkan luka Anda dan dapat menerima kembali orang baru yang hadir mengisi kehidupan Anda.
Melupakan mantan bukanlah perkara mudah, terlebih perasaan sayang yang masih ada pastinya sulit untuk menghilangkannya.
Langkah dan Doa Untuk Melupakan Mantan
Dari pada larut dalam kesedihan yang berkepanjangan lebih baik melakukan hal yang bisa kita dapat move on tanpa meninggalkan kebencian dan ada baiknya kita bersiap untuk menerima cinta yang baru.Beberapa Langkah Untuk Dapat Melupakan Mantan :
1. Isilah Hari-hari Dengan Taubat dan Beribadah
Dengan beribadah mampu membantu kita agar emosi kita tak meledak-ledak dan kita pasrahkan semua ini ketangan Allah dan meminta dan berserah diri agar Allah memberikan jodoh yang terbaik.2. Menyibukkan Diri
Sibukkan dirimu dengan hal-hal yang positif daripada hari-hari anda terbuang sia-sia alangkah baiknya anda mengisi kegiatan yang tentunya bermanfaat bagi kehidupan dunia maupun akhirat.3. Blokir Semua Kontak dan Media Sosial Mantan
Dengan cara memblokir semua kontaknya otomatis akan pelan-pelan membantu untuk melupakan mantan.4. Hapus Kenangan Bersama Mantan
Adapun cara untuk menghapus kenangan bersama mantan yakni buanglah semua kenangan yang menyangkat tentang mantan, baik itu foto, hadiah bahkan barang-barang yang pernah menjadi kenangan bersamanya.5. Buka Hati Buat Seseorang
Sebaiknya Anda membuka hati buat orang lain untuk mengisi kehidupanmu jangan biarkan luka hatimu terbelenggu.Doa Sebagai Usaha Bathin Melupakan Mantan
Selain melakukan langkah-langkah tersebut diatas sebaiknya melakukan juga usaha batin agar dapat cepat melupakan mantan AndaBacalah doa ini disaat anda sedang galau maupun sedih karena terkadang rasa sayang kepada mantan yang tak kunjung hilang
inilah doa melupakan mantan terdapat
Berikut Doa Melupakan Mantan
"Yamhullahu ma yasau, wa yusbit waindahu ummul kitab" dalam QS. Ar-Rad ayat 39Artinya : Allah menghapus apa yang Dia kehendaki dan menetapkan apa yang Dia kehendaki dan disisinyalah terdapat ummul kitab.
Adapun Cara Mengamalkannya :
- Setelah shalat fardhu bacalah doa tersebut sebanyak 3x dengan niat dan keyakinan untuk melupakan mantan dan membuka hati buat orang lain.
- Alangkah baiknya bila ini dilakukan juaga pada saat tengah malam,lakukan shalathajat 2 rakaat lalu bacalah doa diatas sebanyak 7x
- Lanjutkanlah dengan berdoa dengan cara dan bahasa anda sendiri memohon kepada Allah agar diberikan pengganti yang lebih baik.
Semoga langkah-langkah dan doa ini dapat membantu Anda yang mana ini merupakan usaha yang perlu Anda lakukan, untuk menyembuhkan luka Anda dan dapat menerima kembali orang baru yang hadir mengisi kehidupan Anda.