Table of Content
    Menurut beberapa orang paham tentang adanya tumbuhan yang dapat menolak bala seperti beberapa tanaman penangkal santet dan biasa disebut tanaman tolak bala depan rumah atau tanaman penangkal ilmu hitam menurut hindu.

    Percaya tidak percaya di Negara kita Indonesia masih ada orang yang percaya akan hal mistis dan tumbuhan yang dapat menolak bala serta tanaman anti maling, dan belum jelas apakah itu benar adanya atau hanya sekedar fiktif belaka.

    Dan bukan hanya orang beragama hindu saja yang percaya akan hal tersebut. Tanaman penangkal sihir dalam islam juga ada dan hewan penangkal santet yang salah satunya adalah ikan penangkal santet serta burung penangkal sante.

    Untuk keterangan lebih lanjutnya lagi soal beberapa tanaman yang dapat menolak bala atau santet akan saya jelaskan pada poin-poin yang tertera dibawah, dan untuk menjawab rasa penasaran yang Anda rasakan.


    Beberapa Tanaman Penolak Bala Atau Santet Yang Ditanam Depan Rumah

    Inilah beberapa deretan tanaman yang menurut sebagian orang dapat mencegah atau menghalangi santet serta penolak bala yang ditanam depan rumah.

    1. Bunga Mawar

    Tumbuhan yang mempunyai ciri khas harum dan bertangkai duri ini banyak digunakan oleh orang yang ingin terlihat romantis saat bersama pasangannya. Tanaman bunga mawar juga mempunyai banyak jenis dan warna dan konon dapat mengusir atau menangkal santet.

    Pada dasarnya bunga mawar mempunyai manfaat energi negatif yang masuk kedalam rumah dan energi tersebut langsung disalurkan dari bunga menuju kedalam tanah.

    2. Tanaman Kaktus

    Seperti tanaman mawar kaktus juga mempunyai duri pada tangkainya dan tanaman ini pada umumnya tumbuh diwilayah beriklim kering. Tumbuhan ini sangat ramah lingkungan dan tidak susah untuk dirawat dan tidak perlu untuk disiram tiap hari karena ada persediaan air dalam batangnya yang besar.

    Kelebihan yang ada pada kaktus ini juga sama seperti bunga mawar yang dapat menetralisir serangan santet dan keuntungannya dapat menarik aura rejeki.

    3. Pinang Merah

    Pinang merah sangat sering kita dapatkan didepan rumah tetangga atau orang lain selain tidak mengotori pekerangan rumah dapat juga membuat rumah juga jadi teduh. Pinang merah mempunyai nama latin Cyrtotachys lakka yang dapat meredam energi jahat dari ilmu santet.

    Hal tersebut tidak hanya dipercayai oleh masyarakat Jawa saja tapi juga telah meluas diseluruh Indonesia seperti di Sumatera, Riau, Bengkulu juga meyakini akan tanaman yang dapat mengusir atau menolak bala dan santet.

    4. Kemuning Jawa

    Tanaman yang masih asing ditelinga orang-orang apalagi yang ada diluar pulau jawa ini akan saya jelaskan bagaimana bentuk dan manfaatnya. Bunga yang berwarna putih dan mirip dengan bunga melati.

    Bunga kemuning jawa biasanya digunakan sebagai obat tradisional yang sangat paten menyembuhkan sakit gigi, bisul, reumatik infeksi saluran kencing dan penyakit lainnya. Untuk manfaat khususnya adalah tanaman ini mempunyai kekuatan alam yang juga dapat menghentikan atau menghalangi ilmu hitam seperti santet.
    Related Posts: